Haji Bintang & Ketua DPRK Subulussalam Hadiri Pelantikan DPR-RI di Senayan Jakarta

BARA NEWS JABAR

- Jurnalis

Selasa, 1 Oktober 2024 - 23:34 WIB

50146 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jakarta | Keluarga besar Haji Affan Alfian Bintang dan Ketua DPRK Subulussalam hadiri pelantikan DPR-RI di Senayan Jakarta.( 01/10/2024).

Terlihat suasana Syukur bersukacita H. Bintang bersama keluarganya memberi ucapan selamat kepada sejumlah anggota DPR-RI Asal Aceh.

Usai kegiatan serimonial pelantikan anggota DPR-RI periode 2024-2029, Haji Bintang yang diikuti Ade Fadli Ketua DPRK Subulussalam berswapoto. Sembari Haji Bintang berpesan pada DPR-RI yang baru dilantik untuk lebih peduli memperhatikan daerah Kota Subulussalam dan Kabupaten Aceh Singkil diperioritaskan sebagai daerah strategis arah pembangunan yang berbasis infrastruktur dan pemberdayaan masyarakat guna meningkatkan ekonomi lintas masyarakat Aceh Barat Selatan. Demikian disampaikan Haji Bintang yang dikenal sahabat semua suku itu.

H. Muslim Aiyub DPR-RI dari Partai Nasdem terlihat memberi penyambutan Khusus atas kedatangan Haji Bintang di acara Pelantikan DPR-RI tersebut.

Muslim Aiyub DPR-RI terlantik juga berharap agar Partai Nasdem dan kader serta simpatisannya, ikut berperan serta memenangkan Pasangan Paslon Wali dan Wakil Walikota “Bintang-Faisal” di Pilkada Kota Subulussalam mendatang.(Tim Padang **).

Berita Terkait

Anak Muda Jawa Barat Siap Guncang Industri Perhotelan dan Kapal Pesiar: Wulan Sri Maulani Resmi Pimpin DPD FKP-KPI Jawa Barat Periode 2024-2029!
Dampak Positif Kolaborasi Internasional: Binus University dan USIM di Pasar Bunga Rawa Belong
Gus Kholil: Pilihlah Pemimpin yang Jujur & Amanah dengan Rekam Jejak yang Baik
Telah Hadir Bakso Khas Lampung di Kuningan, Bakso & Mie Ayam, H.Rachman Dijamin obati Rindu Kita
BHUMANDALA AWARD 2024* *Pemda Provinsi Jawa Barat Borong Tiga Penghargaan
Tim Kejaksaan Agung Berhasil Raih Emas Tenis Lapangan pada Ajang Olah Raga Komuniti Hukum
Presiden Prabowo Umumkan Kabinet Merah Putih di Istana Kepresidenan
Kementerian ATR/BPN Raih Penghargaan Pelayanan Publik dari iNews TV

Berita Terkait

Kamis, 9 Januari 2025 - 10:48 WIB

Indeks TDN Jabar Tahun 2022 Berada di Klasifikasi ‘Baik’ Mencatatkan skor 60,26 poin

Kamis, 9 Januari 2025 - 10:26 WIB

Bey Machmudin: Sejahterakan Warga

Kamis, 9 Januari 2025 - 09:34 WIB

Danpas Pelopor Resmikan Masjid Al-Waris di Mako Kompi 3 Batalyon C Pelopor Sat Brimob Polda Jabar

Rabu, 1 Januari 2025 - 05:12 WIB

Pasca-Pilkada 2024, Bupati Ajak Masyarakat Kembali Bersatu Bangun Kabupaten Bandung Lebih Bedas

Rabu, 1 Januari 2025 - 05:11 WIB

Pesan Bey Machmudin: Semoga membawa kemajuan untuk Jawa Barat

Kamis, 19 Desember 2024 - 19:40 WIB

Kasad: Perwira Harus Profesional, Kreatif, Inovatif dan Visioner

Selasa, 17 Desember 2024 - 16:13 WIB

Bey Machmudin Harap Satgas Pangan Jawa Barat Hadirkan Solusi Keselarasan Data

Selasa, 17 Desember 2024 - 16:04 WIB

Kang DS: Gerak Jalan Sehat Bedas Simbol Kekompakan, Soliditas dan Kebersamaan

Berita Terbaru

Bandung

Bey Machmudin: Sejahterakan Warga

Kamis, 9 Jan 2025 - 10:26 WIB

JABODETABEK

DP3A Bekasi Siap Dampingi Korban Kekerasan Anak di Pengadilan

Kamis, 9 Jan 2025 - 09:24 WIB